Tinggal di lingkungan perumahan untuk keamanan diperlukan sebuah pos ronda khususnya untuk tempat nongkrong para bapak/pemuda untuk menjaga/ronda tiap malam terutama yang letaknya berdekatan dengan pos.
Pada awalnya di lingkungan RT ane pos rondanya semi permanen dan sering rusak alas yang terbuat dari papan. dan alhamdulillah piket ronda berjalan lancar
Dan ada beberapa orang donatur maka dibikinlah Pos ronda permanen, setelah jadi malah yang ronda tidak ada, bahkan ketika diadakan ronda warga yang dekat pos gak mau ikut menjaga keamanan/piket ronda
Pos ronda permanen : Pos ronda yang memerlukan banyak biaya, dan jarang dipake buat ronda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar